Selasa, 27 Desember 2011

Tutorial Cheat Engine : Cara Menggunakan CE


Apa itu Cheat Engine?
Cheat Engine atau biasa disebut CE adalah open source tool yang didesain dan diciptakan oleh Eric Heijnen ("Dark Byte") dengan tujuan membantu para gamers untuk memodifikasi permainan single player yang dijalankan di sistem operasi window sehingga tentu saja akan menjadi lebih mudah untuk dimainkan. Misalnya saja bagaimana menambah gold atau HP dengan mudah, dan lain sebagainya.



Cheat Engine hadir dengan memory scanner yang dapat dengan segera menemukan variabel yang digunakan dalam permainan (game) dan memungkinkan kita untuk menggantinya. Selain itu ada pula fitur debugger, disassembler, assembler, speedhack, trainer maker, direct 3D manipulation tools, system inspection tools dan lain sebagainya.

Tutorial Cheat Engine : Cara Menggunakan CE
Bagi pemula yang masih bingung bagaimana cara menggunakan cheat engine alias CE, berikut ini ada tutorial Cheat Engine dasar yang mungkin bisa membantu anda mengoperasikan Cheat Engine. Namun sebelumnya silahkan download cheat engine yang ingin anda gunakan dan silahkan install CE yang sudah anda donlot itu terlebih dahulu (misalnya Cheat Engine 6.1). Setelah itu silahkan ikuti langkah-langkah cara menggunakan Cheat Engine berikut ini.

1.Buka cheat engine klik open procesingnya
cheat engine

2. Pilih procesingnya sesuai kebutuhan

3.Pilih di bagian bawah kotak hex apa yang mau di scan
cheat engine

4.Masukkan kode ke dalam kotak hex setelah itu klik new scan

5.Lihat kotak bagian kiri di bawah open procesing akan da address yang keluar
cheat engine

6.Pilih addressnya sesuai kebutuhan double klik addresnya supaya bisa turun ke bawah

7.Setelah addresnya turun ke bawah klik kanan pilih yg mana yang mau di ganti

Beberapa kawan yang berbaik hati sudah berbagi cheat game komputer di website resmi cheatengine[dot]org (baca disini). Cara menggunakannya adalah sebagai berikut :

  • Cari game yang Anda maksud di list tersebut.
  • Jika ada, maka Anda harus download tablenya, table tersebut berekstensi .ct
  • Buka cheat engine, klik File -> Load, lalu double klik table yang telah Anda download tadi

Semoga tutorial Cheat Engine tentang cara menggunakan cheat engine ini bisa bermanfaat.

Masukkan email anda untuk berlangganan Cheat Terbaru - Tips dan Trik Facebook :



Oleh : dedaeng ~ Blog Berbagi Kisah Dan Inspirasi

Anda sedang membaca artikel tentang Tutorial Cheat Engine : Cara Menggunakan CE. Terima kasih sudah berkunjung dan membaca Tutorial Cheat Engine : Cara Menggunakan CE. Semoga Bermanfaat. Jangan sungkan untuk memberikan komentar, kritik dan saran.

26 Cheat Comments:

denny.moeel on 6 Februari 2012 pukul 11.54 mengatakan...

gan kasi file *.ct nya donk
buat pet biar selalu lapar
sama gudang permata gan
tks

Anonim mengatakan...

bisa tau kode hex dr mana?

Anonim mengatakan...

gan,cheat enginenya untuk hm btn buat nambahin love bisa ngga?

Dunia Hijau on 4 Mei 2012 pukul 00.48 mengatakan...

gan bisa gak game onlen top elvn manager fooball d fabook. klo bisa mohon tutorialnya ya...
plleeaasss...

Anonim mengatakan...

gan plis kirimin cheat fm 2011 nyang anlimited money

Anonim mengatakan...

gan mohon dg sangat,, cheat fm 2011

Osteoporosis on 29 Juni 2012 pukul 19.43 mengatakan...

Sangat berguna sekali nih ilmunya salam kenal gan moga sukses trus...

Anonim mengatakan...

Mampir ke blog ane juga ya gan
http://pandamalam.wordpress.com

tbc on 16 Juli 2012 pukul 19.11 mengatakan...

makasih banyak ya gan sudah mau berbagi ilmunya...

Unknown on 28 September 2012 pukul 14.09 mengatakan...

wiiih, mantap gans

Unknown on 30 September 2012 pukul 16.21 mengatakan...

msh blum menger aku, dr mana hexnya d dapat??

azka on 11 November 2012 pukul 20.31 mengatakan...

Weh Sip Bngt Nih Cheat Nya Ane Pake Cheat GTA 100%
SUCKSEED>>>KUNJUNGI BLOG GW JUGA
>>> http://jotos21.blogspot.com/

Anonim mengatakan...

kode nya brpa ??

zex on 22 Januari 2013 pukul 21.37 mengatakan...

cra mngtahui kode hexnya gmn??

Unknown on 18 Februari 2013 pukul 15.35 mengatakan...

Gan gw dah ketemu addressnya cara ganti value nya gimana ? game online ini gan

Andy mengatakan...

gan... tolong cara frozennya gimana ya....

ecko.sty on 17 April 2013 pukul 12.25 mengatakan...

kenapa Cheat engine yg saya download di window 7 ada gambar tameng,????

SEJUTA KOMPUTER on 5 Mei 2013 pukul 05.37 mengatakan...

Kalau misalnya keluar adressnya banyak banget. Cara ngopi yang paling cepet gimana ya? Mohon bantuannya terima kasih ^_^

Unknown on 2 Juni 2013 pukul 20.57 mengatakan...

kalau gx mau scan kek mana ?????????????

Unknown on 5 Juni 2013 pukul 19.55 mengatakan...

Ga paham -___-"

Anonim mengatakan...

Gan kalo cheat Ninja saga bakal WORKS gak?

Unknown on 11 Desember 2013 pukul 02.22 mengatakan...

kurang jelas ,nga mengerti we

Raihan Zain on 1 Januari 2014 pukul 17.04 mengatakan...

gan bisa di the farmer gak

Anonim mengatakan...

gan mau tanya dongs .. gue udah ngikutin cara dari semua blog . tapi tetep aja gak bisa .. valuenya udah diganti . tapi pas di firstscan jumlah value yg ada disamping itu gak muncul .. gue mau nambah chip dari AFA DOMINO POKER . tolong ajarin dong gan.

Anonim mengatakan...

gajn tolong tutorialnya donk buat ninja saga masa gk ada di gambar keyboard ug kelap kelip

Anonim mengatakan...

gan bs kasih tutorial'y cara pkai cheat yg berextensi.CT,
terima Kasih

Posting Komentar

Jangan lupa memberikan comment setelah membaca blog Cheat Engine ya!!! Tengkyu GBU!!

 

Cheat Engine | Hack | Tips Trik Facebook. Copyright 2008 All Rights Reserved