Kamis, 16 Juli 2009

Nokia Surge, Ponsel Facebook Terbaru


Nokia Surge Facebook UsersNokia kembali mengusung Smartphone untuk membantu para pencinta Facebook yang ingin mengakses Facebook senyaman dan semudah mungkin. Nokia Surge adalah produk kerjasama antara Nokia dengan operator AT&T yang menawarkan berbagai fitur baru yang dahsyat antara lain adalah Symbian S60 mutitasking, jaringan 3G tercepat, fitur messaging terbaru, Quad-band GSM/GPRS/EDGE dan dual-band UMTS dengan HSDPA 3.6Mbps, Bluetooth, USB dan 2.5 mm audio jack dan kamera 2 megapiksel.

Ponsel Facebook Nokia Surge ini juga siap memberikan pengalaman browsing yang powerful, termasuk support Flash untuk melihat situs dengan full HTML atau untuk menonton video di situs YouTube. Nokia Surge juga memberikan kemudahan bagi pengguna untuk dapat memposting pesan berupa gambar, video atau komentar ke website-website sejenis Facebook dan lain sebagainya, dengan menggunakan aplikasi JuiceCaster.

Nokia Surge ini menggunakan sumber daya baterai sebesar 1500mh. Baterai ini menjamin ponsel Facebook ini dapat stand by dalam waktu yang cukup lama. Nokia Surge juga memberikan memory internal sebesar 128 MB namun dapat ditambah hingga 8GB melalui microSD slot yang disediakan di ponsel ini.

Gimana? Keren kan? Mau tahu harganya berapa? Hanya dengan harga $79.99 atau Rp999.000 (1 dolar=Rp10.000), anda sudah dapat memiliki ponsel Facebook terbaru ini.

Masukkan email anda untuk berlangganan Cheat Terbaru - Tips dan Trik Facebook :



Oleh : dedaeng ~ Blog Berbagi Kisah Dan Inspirasi

Anda sedang membaca artikel tentang Nokia Surge, Ponsel Facebook Terbaru. Terima kasih sudah berkunjung dan membaca Nokia Surge, Ponsel Facebook Terbaru. Semoga Bermanfaat. Jangan sungkan untuk memberikan komentar, kritik dan saran.

5 Cheat Comments:

Grosir Baju on 18 Juli 2009 pukul 12.29 mengatakan...

Keren banget kapan ya launching di indonesia??

Tips Facebook on 21 Juli 2009 pukul 08.29 mengatakan...

Kemarin gw coba cari di semarang, blum ada tuh.
Mau nyari info lagi eh.. google.com lagi down.

Parah...

Anonim mengatakan...

Belinya dimana,,,?
Harganya kisaran berapa yah.
$80 itu sudah masuk atau harga diluar negeri.

nofiavista@yahoo.co.id

Belajar SEO dan Tips Facebook on 6 Agustus 2009 pukul 15.02 mengatakan...

Sepertinya blum masuk indonesia tuh... wakakak

BLACKBERRY CANADA on 25 Agustus 2009 pukul 15.23 mengatakan...

www.grosir-ponsel.co.cc BLACKBERRY CANADA Jt Curve 8310->2,25Jt Curve 8320->2,55jt ( sedia Nokia China e71,e66,N98 - Javelin 1,6Jt )

Posting Komentar

Jangan lupa memberikan comment setelah membaca blog Cheat Engine ya!!! Tengkyu GBU!!

 

Cheat Engine | Hack | Tips Trik Facebook. Copyright 2008 All Rights Reserved